Resep Stick Kentang Keju BBQ

Yummy Official

Yummy Official

4.0

(755 Rating)

30 mnt

Rp 30.000

Tanpa Babi

Porsi 5-6 orang

Bahan Utama

400 gr kentang kukus, timbang setelah dikukus dan dikupas

100 gr tepung maizena

75 gr keju cheddar

¼ sdt garam

½ sdt bawang putih bubuk

½ sdt merica

½ sdt penyedap jamur

½ sdt gula

3 helai daun bawang, iris

-

Bahan Pelengkap:

Bumbu bubuk BBQ

Saus keju

Saus sambal

Advertisement

Cara Membuat

Hancurkan kentang yang sudah dikukus hingga lembut.

Langkah 1

Hancurkan kentang yang sudah dikukus hingga lembut.

Tambahkan tepung maizena, keju cheddar, garam, bawang putih bubuk, merica, penyedap jamur, gula, dan daun bawang. Uleni hingga kalis.

Langkah 2

Tambahkan tepung maizena, keju cheddar, garam, bawang putih bubuk, merica, penyedap jamur, gula, dan daun bawang. Uleni hingga kalis.

Siapkan alas, lalu taburi dengan tepung maizena. Giling adonan kemudian potong memanjang sesuai selera.

Langkah 3

Siapkan alas, lalu taburi dengan tepung maizena. Giling adonan kemudian potong memanjang sesuai selera.

Panaskan minyak, goreng kentang hingga kuning kecoklatan. Tiriskan.

Langkah 4

Panaskan minyak, goreng kentang hingga kuning kecoklatan. Tiriskan.

Beri taburan bubuk BBQ, aduk hingga merata. Sajikan Stick Kentang Keju BBQ dengan bahan pelengkap sesuai selera.

Langkah 5

Beri taburan bubuk BBQ, aduk hingga merata. Sajikan Stick Kentang Keju BBQ dengan bahan pelengkap sesuai selera.

Yuk rating resep ini.

Nilai resep dari 5 bintang ini, ya.

Bagikan:

Recook Terbaru

Nirastorytummy

Nirastorytummy

Stick Kentang Keju BBQ

Pembuatan Resep

Sedang

Penilaian Resep

Enak

enak banget sih ini buat cemilan sambil nntn drakor makasih minc...Lihat selengkapnya

Sumber Resep

Stick Kentang Keju BBQ

Retno Adiesty

Retno Adiesty

Stick Kentang Keju BBQ

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Selamat sore chef, Terima kasih resepnya, untuk daun bawangnya s...Lihat selengkapnya
AdikaAnnisa

AdikaAnnisa

Stick Kentang Keju BBQ

Pembuatan Resep

Simpel

Penilaian Resep

Enak

Hai chef, setor #JagoMasakFebruari ya...

Diskusi ()

Lihat Semua

Kategori Resep

Resep Masakan Lainnya

Resep Bahan Terkait

Resep Kategori Terkait

Advertisement